Detail Cantuman Kembali

XML

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS POTENSI SUMBERDAYA ALAM DI KABUPATEN TELUK WONDAMA MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS


Sistem informasi geografis adalah sistem informasi yang dirancang untuk
bekerja dengan data yang digunakan untuk menampilkan lokasi yang bereferensi
spasial dan koordinat. Dengan menggunakan SIG akan lebih mudah bagi para
pengguna untuk mendapatkan informasi lokasi sumberdaya alam yang ada di
Kabupaten Teluk Wondama.
Pada penulisan tugas akhir ini, penulis membuat perancangan SIG
menggunakan google maps untuk memberikan informasi kepada pengguna tentang
lokasi sumberdaya alam. Sistem Aplikasi Ini diharapkan terwujutnya SIG sebagai
media informasi tentang sumberdaya alam di suatu daerah tertentu

Kata kunci : SIG, Google Maps, Sumberdaya Alam
024 BAT S R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
UNIVERSITAS TEKNOLOGI DIGITAL INDONESIA (UTDI)
2022
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...